2.
Kedua, Setelah itu akan muncul tampilan Source
Manager, klik tombol New > setelah
itu pilih tipe sumber pada opsi Type
of source. Misalnya saya menggunakan buku sebagai referensi makalah
saya, maka pada Type of source saya
akan memilih Book.
3.
Ketiga, Pada opsi Language pilih Indonesian
4. Keempat, Lalu isikan
semua data yang diminta, misalkan pada kolom Author (Penulis) klik tombol Edit > kemudian
masukan nama si penulis dari sumber buku yang kamu gunakan. Misalnya nama
penulisnya Michael Angelo, jika kamu sudah klik tombol Add. Jika ada lebih dari satu
penulis, cukup masukan lagi nama penulisnya, dan klik tombol Add lagi.
5. Kelima, Apabila semua data yang diminta sudah kamu isi, cukup
simpan Daftar Pustaka tersebut dengan mengklik tombol Ok.
6.
Terakhir, Silahkan
kamu tambahkan Daftar Pustaka sebanyak yang kamu butuhkan, jika sudah tutup jendela Source Manager dengan mengklik tombol Close. Sekarang kamu hanya perlu menggunakan Daftar
Pustaka yang telah kamu buat sebelumnya, caranya masih di ribbon References > Bibliography
> Insert Bibliography.
Dan
secara otomatis data dari daftar pustaka yang Anda akan muncul sebagai Daftar
Pustaka.
0 comments:
Post a Comment